Monday 27 August 2018

KULIT WAJAH SEHAT DENGAN NARUKOINDONESIA (REVIEW)


Assalamualaikum ...


Aku mau berbagi kebahagian nih girls di dunia skincare, beberapa waktu lalu aku kepilih nih sama Hijabers Beauty Blogger Vlogger untuk nyobain Naruko Indonesia, bener-bener pas banget sih ini, kebetulan aku mau ganti skincare dan sejujurnya aku bingung sih mau ganti produk apa soalnya wajah aku masuk kategori sensitif nih, takutnya malah jadi makin parah. Hayooo ada yang udah nyoba Naruko belum? temen-temen ku yang lain sih udah nyobain, dan mereka pada suka juga, dan bikin aku makin penasaran sih.

PT Fortius Distribution Indonesia adalah perusahaan terdaftar PMA yang merupakan distributor tunggal Naruko di Indonesia yang merupakan sebuah perusahaan perawatan kulit dari Taiwan.

Kalau kalian jarang mendengar tentang brand ini sebelumnya, sama aku juga haha, yang mana brand ini cukup terkenal di Taiwan. Niuer yang merupakan pendiri Naruko sudah sangat popular di industri kecantikan karena pemahamannya tentang kosmetik yang sangat di butuhkan kami para wanita dengan harga yang terjangkau tetapi juga sangat bagus hasilnya, hahaha tetep ya pinginnya yang terjangkau tapi bagus huhu. Tau kah kalian bahwa Niuer disebut-sebut sebagai "Beauty King" dan dia memiki kulit yang awet muda banget loh.

Tahun 2006 di Tiwan Yahoo Naruko masuk ke Top 10 shopping brands melebihi beberapa brand Internasional seperti Sony, Apple, Tiffani & Co dan masih ada beberapa brand lainnya. Hebat ya.

Jadi seperti foto di atas, sebanyak itu lah produk yang aku dapatkan dari Naruko Indonesia, dari awal barang dateng aku udah exciting banget buat nyobain. Dan kebetulan aku dapat yang warna hijau, karena dari awal saat di tanya pengurus HBBV tentang kondisi kulit ku adalah berminyak dan berjerawat makanya aku dapat yang hijau.

 Mari kita bahas satu per satu.

NARUKO SHEET MASK TEA TREE (Shine Control & Blemish Clear Mask)

KULIT WAJAH SEHAT DENGAN NARUKOINDONESIA (REVIEW)

KULIT WAJAH SEHAT DENGAN NARUKOINDONESIA (REVIEW)

KULIT WAJAH SEHAT DENGAN NARUKOINDONESIA (REVIEW)

Aku suka banget sama masker ini, jatuh cinta banget deh pokoknya, waktu nyoba pas mau tidur malem gitu, pas di buka bagian dalemnya banyak banget Essence nya, warna nya hitam karena dibuat dengan karbon, aku pakai sekitar 30 menit huhu betah banget karena bau nya enak kaya ada aroma mint dan citrus nya gitu, setelah 30 menit aku biarin sisa essence dari maskernya benar-benar menyerap di wajah, dan yang aku rasaian adalah kulit jadi super lembab banget, kenyal dan fresh. Ok fix aku pasti repurchased dong.

INGREDIENTS
Purified water, butylene glycol, ethyl alcohol, hamamelis virginiana extract, transexamic acid, xanthan gum, 2-phenoxyethanol, sodium citrate, chlorphenesin, salicylic acid, PEG-40 hydrogenated castor oil, serenoa serrulate fruit extract, lens esculenta (lentil) seed extract, enantia chlorantha bark extract, sodium hyaluronate, piroctone olamine, kalanchoe spathulata extract, glycyrrhiza glabra (licorice) root extract, scutellaria alpina flower/leaf/stem extract, peucedanum ostruthium leaf extract, ginkgo biloba leaf extract, artemisia umbelliformis extract, leontopodium alpinum extract, epilobium fleischeri extract, calendula officinalis flower extract, chamomilla recutita (matricaria) flower extract, camellia sinensis leaf extract, essential oils of tea tree (melaleuca alternifolia), orange (citrus nobilis), spearmint (menta viridis), lemon (citrus limonum), lime (citrus auantifolia), peppermint (metha pipertia), grapefruit (citrus paradise), niaouli (melaleuca viridiflora)

TEA TREE (Purifying Clay Mask & Cleanser In 1)

KULIT WAJAH SEHAT DENGAN NARUKOINDONESIA (REVIEW)

KULIT WAJAH SEHAT DENGAN NARUKOINDONESIA (REVIEW)

KULIT WAJAH SEHAT DENGAN NARUKOINDONESIA (REVIEW)

Ugh ini the best juga sih buat aku, bau nya enak gampang di aplikasi in, dan di bagian dalamnya ada butiran scrub berwarna biru, ini super duper jadi favoritku banget, sampai aku sudah dm di instagram Naruko Indonesia mau pesen 1 paket untuk semua produknya yang tea tree ini, karena emang sesuka itu. 
Dan yang aku suka produk ini tuh multi fungsi banget, selain bisa dijadiin masker juga bisa di jadiin facial wash, after effect nya sih bikin wajah fresh banget, dan bikin kemerahan di wajah aku jadi reda loh.

CARA PAKAI
Oleskan tipis-tipis pada wajah, lalu tunggu sampai kering lalu basuh dengan air sampai bersih.

INGREDIENTS
Aqua, Kaolin, Lauryl Phosphate/Polyoxyethylene (1.0) Monoakyl (C12-15)  Ethers Phosphates/Ethyhexylglycerin/Potassium Hydroxide/Dipropylene Glycol, Lauryl Glucoside, Hectorite, Glycerin, Titanium Dioxide, Zinc PCA, Phenoxyethanol, Snow Fungus Extract, Essential Oils of Tea Tree Leaf, Grapefruit, Lemon, Lime, Mentha Piperita, Spearmint, Pentylene Glycol, Glycolic Acid, Jojoba Esters, Allantoin, Menthol, Sodium Benzoate, PEG-7 Olivate, Camphor, Disodium EDTA, Tranexamic Acid, Proctone Otamine, Hydrogenated Polydecene, Iodopropynyl Butylcarbanate, Cetyl Ethylhexanoate, Retinol,Polyquaternium-51, Phospholipids, Kalanchoe Spathulata Extract, Licorice Root Extract, Scutellara alpina Flower/Leaf/Stem, Peucedanum Ostruthium Leaf Extract, Ginkgo Biloba Leaf Extract, Arteemisia Umbelliformis Extract, Calendula Officinalis Flower Extract, Chamomilla Recutita Flower Extract, Camellia Sinensis Leaf Extract, Phytorefulin.

Tea Tree (Shine Control & Blemish Clear Night Gelly)

KULIT WAJAH SEHAT DENGAN NARUKOINDONESIA (REVIEW)

Oh my God, aku gak tau lagi harus bilang gimana sama si night Jelly ini, wangi nya enak bau rempah dan daun teh, dan ada wangi herbal lainnya yang susah di ungkapin enak banget deh. Saat di aplikasi ke wajah ini cepat banget meresapnya, langsung terasa segar, lembut, dingin dari rasa mint nya dan sangat menenangkan.

Naruko Tea Tree Night Gelly ini di khususkan untuk kulit yang rentan berjerawat dan berminyak, kalau kulitku sendiri adalah berminyak, dan hasilnya adalah benar-benar ampuh mengontrol minyak diwajah, keesokan pagi saat bangun wajah menjadi sangat terasa lembab.

CARA PAKAI
Setelah membersihkan muka, oleskan merata keseluruh wajah.

INGREDIENTS
Purified Water (Aqua), Phytoferulin® Extract [Kalanchoe Spathulata Extract, Glycyrrhiza Glabra (Licorice) Root Extract, Alpine Skullcap (Scutellaria Alpina) Flower/Leaf/Stem Extract, Masterword (Peucedanum Ostruthium) Leaf Extract, Ginkgo Biloba Leaf Extract, Alps Wormwood (Artemisia Umbelliformis) Extract, Leontopodium Alpinum Extract, Alpine Willowherb (Epilobium Fleischeri) Extract, Calendula Officinalis Flower Extract, Chamolmilla Recutita (Matricaria) Flower Extract, Camellia Sinensis (Green Tea) Leaf Extract], Snow Fungus (Tremelia Fuciformis) Extract, Lens Esculenta (Lentil) Seed Extract, Tranexamic Acid, Alpha-Arbutin, Vitamine B3 (Niacinamide), Witch Hazel (Hammamelis Virginiana) Extract, Saccharide Isomerate, Phragmites Kharka Extract, Poria Cocos Extract, Panthenol, Propanediol, Pentylene Glycol, Polyquarternium-51, Menthyl Lactate, Zinc PCA, Ethyl Alcohol, Acrylates/C10-30 Alkyl Acrylate Crosspolymer, Piroctone Olamine, Methylisothiazolinone, Phenoxyethanol, Iodopropynyl Butylcarbamate, Essential Oils of Tea Tree (Melaleuca Alternifolia), Orange (Citrus Nobilis), Spearmint (Mentha Viridis), Lemon (Citrus Limonum), Lime (Citrus Aurantifolia), Peppermint (Mentha Piperita), Grapefruit (Citrus Paradise), Niaouli (Melaleuca Viridiflora)

MY OPINION
Totally aku suka banget sama semua produknya dan aku benar-benar bakal repurchased buat set lengkapnya, seperti yang aku tulis di atas bahwa aku emang lagi berniat ganti skincare, tapi bingung cari yang cocok, dan ternyata nemu Nauko Indonesia ini dan langsung klik banget.

Wangi nya aku suka banget, tekstur nya, benar-benar bisa membuat kulit lembab, kenyal dan meredakan jerawat aku, sebagus itu menurutku. Setiap bangun pagi bikin pingin cepat-cepat ngaca.

Buat kalian yang penasaran sama produknya bisa visit Instagram nya atau Website nya langsung..

Instagram : @naruko.indonesia
Website : https://naruko.co.id

Thanks buat temen-temen yang sudah mampir dan baca blog aku ini, semoga bermanfaat selalu, jangan lupa comment ya, I'll see you on my next post :)



























Friday 3 August 2018

Asslamualaikum...


Hola girls... Pusing kan ya kalau jerawat betah banget di wajah kita, sebelum sembarangan memilih skincare atau obat untuk jerawat alangkah baiknya kita cari tau dulu penyebeb jerawatnya, karena penangan jerawat yang tidak benar bisa jadi membuatnya lebih parah. Terkadang penyebabnya bisa jadi hormon, alergi makanan atau kondisi kotor girls. Hayooo coba ingat-ingat dulu kenapa bisa timbul jerawat di wajah kamu?

Aku mau cerita nih, agak panjang tapi dijamin bermanfaat hahaha ,,,
Jadi sekitar 2 tahun yang lalu aku pindah ke Bali, dan gak tau kenapa semenjak di Bali aku gampang banget jerawatan padahal sebelumnya gak begini, paling kalau datang bulan aja, ini langsung di serbu 1 muka loh. Udah pake ini itu tapi malah parah, udah kesel mau nangis, gak berani ketemu orang.

Dan akhirnya aku browsing produk apa yang ampuh membasmi jerawat, akhirnya aku baca artikel dari Female daily yang mana banyak banget nge recommend Paula's Choice, entah kenapa waktu browsing soal Paula's Choice aku langsung klik gitu sama produknya. Aku langsung cari produk ini dijual dimana di Indonesia, yang mau tau lebih detail tentang Paula's Choice bisa klik ini ya.

Dan pertama kali aku order di Lazada, waktu aku search aku nemu yang trial kit, akhirnya aku beli deh waktu barang dateng aku gak sabar banget buat buka dan baca petunjuk pemakaian trus aku coba deh.

PAULA'S CHOICE AMPUH MEMBASMI JERAWAT MEMBANDEL (REVIEW)

PACKAGING
Ketiga produk ini dibungkus dengan buble wrap rapih banget deh pokoknya, trus di dalam box nya ada kertas petujuk pemakaian dan lain-lain nya. Botolnya yang mungil benar-benar gak makan tempat saat dibawa travelling. Tapi yang full size juga ada loh girls, saran aku untuk pertama kali coba aja yang kecil gini, kalau udah benar-benar cocok baru ambil yang full size. 

Dalam packaging ini aku dapat 3 produk yaitu ;
- Cleanser
- Exfoliant Treatment
- Blemish Treatment
Aku akan bahas semuanya disini ya girls

BLEMISH-PRONE SKIN CLEANSER

PAULA'S CHOICE AMPUH MEMBASMI JERAWAT MEMBANDEL (REVIEW)

Ini merupakan pembersih wajah, bentuknya yang mini tapi bisa dipakai untuk 2 minggu loh,pakainya sedikit aja dan facial wash ini busa nya sangat sedikit, tapi mampu membersihkan wajah secara sempurna, dan gak membuat kulit kita menjadi kering.

TEKSTURE

PAULA'S CHOICE AMPUH MEMBASMI JERAWAT MEMBANDEL (REVIEW)

Tesktur nya agak sedikit pekat, warna nya ya seperti air gitu seperti yang kalian liat sendiri girls. Kalau menurut aku justru gak berbau ya, asik aja gak berbau gitu kalau dipakai hehehe.

Manfaat ;
- Mengurangi produksi minyak dan kotoran yang menyumbat pori
- Membersihkan wajah tanpa membuat kulit menjadi kering
- Membuat kulit terasa segar

ANTI-REDNESS EXFLOATING SOLUTION (EXFOLIANT)

PAULA'S CHOICE AMPUH MEMBASMI JERAWAT MEMBANDEL (REVIEW)

Exfoliant ini mampu mengangkat sel kulit mati di wajah kita dan menggantikan dengan yang baru, pada saat wajah kita berjerawat, exfoliant ini di pakai rata keseluruh wajah hingga leher, akan terasa sedikit clekit-clekit sih, tapi masih aman karena itu merupakan proses kerja nya sebelum membuat jerawat kita menjadi cepat kering. Yang aku rasakan saat memakai exfoliant ini adalah muka aku terasa lebih kencang dan glowing keesokan hari nya.

TEKSTUR

PAULA'S CHOICE AMPUH MEMBASMI JERAWAT MEMBANDEL (REVIEW)

Bentuknya yang cair seperti air ini sangat gampang tumpah girls, jadi saat pengaplikasian kalian langsung harus tuang ke kapas, cukup pakai sedikit saja lalu rata kan ke seluruh wajah, seperti yang aku bilang di atas ini akan berasa sedikit clekit-clekit da perih, karena untuk bagian yang terkena jerawat aku fikir dia sedang bekerja mematikan seluruh kuman yang ada di jerawat girls, keesokan nya bagian jerawat kering dan mengelupas, tapi halus banget nyaris tak terlihat kok :)

Manfaat ;
- Mengangkat sel kulit mati
- Mengecilkan pori-pori
- Menghilangkan kemerahan pada wajah

BLEMISH TREATMENT

PAULA'S CHOICE AMPUH MEMBASMI JERAWAT MEMBANDEL (REVIEW)

Blemish treatment adalah obat totol jerawat, karena pemakaiannya hanya di oleskan dibagian jerawat, rasanya akan terasa seperti di tusuk-tusuk jarum tapi tahan aja karena gak akan berlangsung lama, jadi ditahan aja ya girls, sehabis pakai ini jerawat langsung kering dan akan mengelupas sedikit demi sedikit. Dalam waktu  2 minggu jerawatku semua kempes dan hilang loh. hayo kalian yakin gak mau nyoba? 

TEKSTUR

PAULA'S CHOICE AMPUH MEMBASMI JERAWAT MEMBANDEL (REVIEW)

Tekstur nya putih cair gitu, gampang tumpah, jadi hati-hati waktu ngeluarin isi nya ya, jangan sampai terlalu banyak karena hanya dipakai sedikit aja udah oke, olesnya tipis-tipis aja pada bagian jerawat, 

Manfaat ;
- Menghilangkan jerawat membandel secara cepat.
- Mengurangi tanda merah akibat jerawat

WHERE TO BUY? 
Lazada,Shopeetaupun instagram yang menjual produk Paula's Choice

PRICE : RP 350.000,-

Nah untuk menghilangkan jerawat membandel kalian gak bisa langsung mau ini itu, gak bisa langsung mau cerah atau mau cepat-cepat bekas jerawat hilang, karena kita harus basmi jerawatnya dulu untuk hilang total baru setelah itu kalian bisa menambahan serum-serum yan lainnya seperti mencerahkan, ingin menghilangkan bekas jerawat atau pun yang lainnya. Jadi emang harus extra sabar banget menghadapi jerawat ini.

Jangan pernah mencoba gonta-ganti produk, jika kulit mu super sensitif kalau sudah cocok sama 1 produk alangkah baiknya jangan coba tergiur sama produk lainya yang menjanjikan macam-macam, takutnya sih malah wajah kamu akan berubah jadi semakin parah.

Beberapa temanku yang ikutan pakai Paula's Choice ini kelihatan perubahan nya, jerawatnya hilang dan kulitnya mulus lagi, intinya harus sabar, kamu harus curiga ketika suatu produk menjanjikan akan membuat kulitmu kamu kinclong dalam waktu cepat, karena pada umumnya kulit kita butuh proses untuk melakukan perubahan, harus secara bertahap.

Jadi buat kalian yang mau nyoba produk Paula's Choice ini kalian bisa nyoba yang trial size nya dulu ya siapa tau gak cocok jadi ak mubazir, tapi kalau cocok kalian bisa purchased yang full size nya, setelah jerawat total hilang kalian bisa coba rangkaian Paula's Choice yang lain girls. 

Aku harap review ini membantu kalian yang sudah give up berurusan sama jerawat ya girls, thanks banget yang udah setia selalu mampir membaca tulisan ku ini, semoga bermanfaat selalu ya buat kalian :)

See ya 

























Follow Me On Instagram @mrs_winy